TRANSPARANSI DAN AKUNTABILITAS PELAYANAN e-KTP PADA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN MALAKA

Main Article Content

Yuliana Mako

Abstract

Penelitian ini bertujuaan untuk mengetehui Trasparansi dan Akuntabilitas pelayanan e-KTP dan mengetahui hambatan- hambatan yang dihadapi dalam pelaksanaan pelayanan pembuatan e-KTP pada dinas kependudukan dan pencatatan sipil kabupaten malaka. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa trasparansi dan Akuntabilitas pelayanan pembuatan e-KTP pada Dinas kependudukan dan pencatatan sipil kabupaten malaka sudah sesuai dengan waktu yang telah ditentukan, sudah tersedianya informasi yang memadai bagi masyarakat sesuai standar operasional prosedur kerja, prosedur pelayanan telah disesuaikan dengan ketentuan yang ada, adanya kepastian alur dalam pelayanan pembutan e-KTP yaitu ada komitmen antara masyarakat dan petuga serta keterbukaaan pemanfaat sumber daya dan peningkatan efisiensi dan efektivitas.

Article Details

Section
Articles