Perilaku Peternak Rakyat Dalam Pengelolaan Usaha Ternak Babi di Desa Kleseleon, Kecamatan Weliman, Kabupaten Malaka
DOI:
https://doi.org/10.32938/ja.v9i2.6540Keywords:
Peternak Rakyat, Ternak Babi, Perilaku PeternakAbstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis karakteristik peternak babi dan menganalisis tingkat perilaku peternak terhadap keberhasilan usaha ternak babi di Desa Kleseleon, Kecamatan Weliman, Kabupaten Malaka. Penelitian telah dilaksanakan pada bulan Juli hingga Agustus 2023 di Desa Kleseleon. Data yang digunakan dalam penelitian ini meliputi data primer dan data sekunder. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner yang disebarkan kepada responden. Data penelitian selanjutnya dianalisis dan disajikan secara deskriptif kuantitatif serta menggunakan analisis inferensial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara statistik; faktor umur, pendidikan formal, pendidikan non formal, pengalaman beternak, skala usaha, pengetahuan, sikap, dan keterampilan memiliki hubungan yang nyata terhadap keberhasilan usaha ternak babi di Desa Kleseleon, Kecamatan Weliman, Kabupaten Malaka. Hal ini ditunjukkan dengan nilai P sebesar 0,013 (<0,05), nilai koefisien regresi (R) sebesar 0,682, dan koefisien determinasi (R2) sebesar 0,466.References
Anes, C.A.A., Massie, M.T., Lumy, T.F.D., Sajow, A.A., dan Oroh, F.N.S. 2020. Analisis Keuntungan Usaha Ternak Babi di Kecamatan Tomohon Barat Kota Tomohon (Studi Kasus Pada Usaha Milik Bapak Okny Mande). Zootec. 40(1): 52-61. DOI : https://doi.org/10.35792/zot.40.1.2020.26761
Anisa, N.K, A. Abdullah, dan S.N. Kasim. 2016. Pengaruh Pengetahuan dan Motivasi Peternak Sapi Potong Terhadap Adopsi Teknologi Biogas di Desa Bumiayu, Kecamatan Wonomulyo, Kabupaten Polman. Jurnal Ilmu dan Industri Peternakan. 3(2): 78-79. DOI : https://doi.org/10.24252/jiip.v2i3.3913
Anwas, O.M. 2013. Pengaruh Pendidikan Formal, Pelatihan, dan Intensitas Pertemuan Terhadap Kompetensi Penyuluh Pertanian. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan. 19(1): 50-61. DOI : https://doi.org/10.24832/jpnk.v19i1.107
Astuti, D.E. 2013. Perilaku Konsumtif Dalam Membeli Barang Pada Ibu Rumah Tangga di Kota Samarinda. Ejournal Psikoborneo. 1(2): 79-83. DOI : http://dx.doi.org/10.30872/psikoborneo.v1i2.3285
Badan Pusat Statistik Kabupaten Malaka. 2022. Kecamatan Weliman Dalam Angka Tahun 2022. [Internet]. Tersedia https://malakakab.bps.go.id
Damiati, M.L., Suriani, M., A.N.M., Marsiti, C.R., dan Widiartini, M.D.A. 2017. Perilaku Konsumen. Depok: PT Raja Grafindo Persada.
Dewi, G. 2017. Materi Ilmu Ternak Babi. Fakultas Peternakan, Universitas Udayana. Denpasar.
Ediset, dan A. Anas. 2013. Peranan Penyuluh Dalam Penyerapan Paket Teknologi Pada Usaha Peternakan Kerbau (Studi Kasus Pada kelompok Ternak Kerbau Antrada Kecamatan Kota Baru Kabupaten Dharmasraya). Jurnal Peternakan Indonesia.15(1):17-25. DOI : 10.25077/jpi.15.1.17-25.2013
Fadilah, N. 2019. Pengaruh Kualitas Sumber Daya Manusia dan Karakteristik Usaha Terhadap Kualitas Laporan Keuangan UKM Kabupaten Lumajang. COSTING: Journal of Economic, Business, and Accounting. 2(2): 263-271. DOI : https://doi.org/10.31539/costing.v2i2.557
Fatlulloh, M.N., R. Hayati, dan A. Indrayati. 2019. Tingkat Pengetahuan dan Perilaku Ramah Lingkungan Penambang Pasir di Sungai Krasak. Indonesian Journal of Conservation. 8(2): 103–113. doi : https://doi.org/10.15294/ijcv8i2.22690
Feriansyah, I., Manullang, R. R., dan Aslinda. 2015. Analisis Pengaruh Faktor Modal Usaha, Tingkat Pendidikan, Lokasi Usaha, dan Lama Usaha Terhadap Keberhasilan Usaha Mikro Kecil Menengah. Jurnal Ilmiah Progresif Manajemen Bisnis (JIPMB). 4: 27-38.
Hendra, B. 2015. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penggunaan Informasi Akuntansi Pada Perusahaan Tenun Traso Jepara. [Skripsi]. Jepara: Universitas Islam Nahdlatu Utama.
Hermalinda, P., dan J.M. Jacob. 2016. Peningkatan Manajemen Kesehatan Babi dan Pertanian Terpadu di Kelompok Mawar dan Kelompok Lorosae. Jurnal Politeknik Pertanian. 1(1): 1-13. DOI : http://dx.doi.org/10.35726/jpmp.v1i1.131
Hetharia, C. 2020. Manajemen Pemeliharaan Ternak Babi Lokal Pada Distrik Sausapor, Kabupaten Tambrauw. Jurnal Akrab Juara. 5(2): 35-44.
Hurek, D.T., Rihi, D. M., dan Simarmata, Y. 2021. Sistem Pemeliharaan Ternak Babi di Desa Tapenpah. Jurnal Veteriner Nusantara. 4(2): 1-33. DOI : https://doi.org/10.35508/jvn.v4iSupl.%202.6015
Larry, R.W., Toha, I., Heru, S., Widagdo, N., dan Nugroho, S. 2022. Analisis Hubungan Tingkat Pengetahuan, Sikap, dan Praktik Pengendalian Penyakit Hog Cholera Peternakan Babi di Kecamatan Kota Raja - Kota Kupang. Jurnal Kajian Veteriner. 10(1): 82-90. DOI : https://doi.org/10.35508/jkv.v10i1.6686
Lumbantoruan, N., M. Tafsin, dan A.H. Daulay. 2014. Hubungan Profil Peternak Dengan Pendapatan Usaha Ternak Kerbau Lumpur di Kecamatan Lintong Nihuta, Kabupaten Humbang Hasundutan. Jurnal Peternakan Integratif. 3(1): 46-61.
Makatita, J. 2013. Hubungan Antara Karakteristik Peternak Dengan Skala Usaha Peternakan Kambing di Kecamatan Leihitu, Kabupaten Maluku Tengah. Jurnal Ilmu Ternak dan Tanaman. 3(2): 78-83. DOI : https://ejournal.unpatti.ac.id/ppriteminfolnk.php?id=716
Randusari, P. 2017. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Masyarakat Dalam Upaya Pengendalian Penyakit Flu Burung (Studi Terhadap Pemilik Unggas Perumahan di Kecamatan Bogor Utara). [Tesis]. Program Pascasarjana Manajemen Pembangunan Sosial, Universitas Indonesia.
Riansyah, M.F. 2022. Pengaruh Lama Usaha dan Skala Usaha Terhadap Keberhasilan Usaha Dengan Penggunaan Informasi Akuntansi Sebagai Variabel Intervening 2020-2021 (Studi Pada Toko Buku di Surabaya). Jurnal Ekonomi dan Bisnis. 11(1): 149-159. DOI:
http://repositori.upnjatim.ac.id/id/eprint/9722
Room, M.J.V. 2017. Adopsi Inovasi PTT Padi Sawah di Kabupaten Maluku Tengah, Propinsi Maluku. Prosiding Seminar Nasional: Mewujudkan Kedaulatan Pangan Pada Lahan Sub Optimal Melalui Inovasi Teknologi Pertanian Spesifik Lokasi. Fakultas Pertanian, Universitas Andalas. Ambon.
Sakti, D.M.P., Setianto, N.A., dan Yuwono, P. 2021. Hubungan Pengetahuan Peternak Dengan Keterampilan Pemberian Pakan Lokal Pada Ternak Sapi Potong di Kecamatan Bawang, Kabupaten Banjarnegara. ANGON: Journal of Animal Science and Technology. 3(3): 312-322. DOI : http://jnp.fapet.unsoed.ac.id/index.ph p/angon/article/view/1460/598
Simamora, T., A.M. Fuah, A. Atabany, dan Burhanuddin. 2015. Evaluasi Aspek Teknis Peternakan Sapi Perah Rakyat di Kabupaten Karo, Sumatera Utara. Jurnal Ilmu Produksi dan Teknologi Hasil Peternakan. 3(1): 52-58.
Simamora, T. 2020. Peningkatan Kompetensi Peternak dan Keberlanjutan Usaha Sapi Potong di Desa Oebkim, Kecamatan Bikomi Selatan, Kabupaten Timor Tengah Utara. Agrimor: Agribisnis Lahan Kering. 5(2): 20-23. DOI : 10.32938/ag.v5i2.1007
Simamora, T. dan Luik, R. 2019. Kompetensi Teknis Petani Dalam Berusahatani Singkong (Kasus Kelompok Mekar Tani Desa Cibanteng, Kecamatan Ciampea, Kabupaten Bogor). Agrimor: Agribisnis Lahan Kering. 4(4): 53-55. DOI : 10.32938/ag.v4i4.824
Sirajuddin, S.N., Aslina, A., Sutomo, S., dan Muh, J. 2016. Peningkatan Adopsi Teknologi Inseminasi Buatan Pada Sapi Potong di Kecamatan Llalabata, Kabupaten Soppeng. Seminar Nasional Denpasar. Bali: 334-339.
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.
Sukanata, I., Dukat, dan Yuniati, A. 2015. Hubungan Karakteristik dan Motivasi Petani Dengan Kinerja Kelompok Tani (Studi Kasus Desa Cisaat, Kecamatan Dukupuntang). Jurnal Agrijati. 28(1): 17-34.
Sukanata, I.W., B.R.T. Putri, Suciani, dan I.G. Suranjaya. 2017. Analisis Pendapatan Usaha Penggemukan Babi Bali yang Menggunakan Pakan Komersial (Studi Kasus di Desa Gerokgak-Buleleng). Majalah Ilmiah Peternakan. 20(2): 60-63. DOI : 10.24843/MIP.2017.v20.i02.p04
Sumarwan. 2014. Defenisi Perilaku Konsumen, Buku Perilaku Konsumen. Edisi Kedua. Penerbit Ghaila Indonesia.
Sundari, A.A., Hamid, Y., dan Nurlisa. 2015. Peran Penyuluhan Pertanian Terhadap Peningkatan Produksi Usahatani di Kabupaten Pontianak. Jurnal Social Economic of Agriculture. 4(1): 26-31. DOI : http://dx.doi.org/10.26418/j.sea.v4i1.10129
Suranny, L.E. 2017. Pemberdayaan Pada Kelompok Ternak Sapi Potong. Berorientasi Agribisnis Pedesaan. Pati: CV. Mitra Sejati.
Suranjaya, I.G., M. Dewantari, I.K. Parimartha, dan I.W. Sukanata. 2017. Profil Usaha Peternakan Babi Skala Kecil di Desa Puhu Kecamatan Panyangan Kabupaten Gianyar. Majalah Ilmiah Peternakan. 20(2): 79-83. DOI : https://doi.org/10.24843/MIP.2017.v20.i02.p08
Topurmera, S., Jesayas, H., dan Michael, J. 2021. Faktor Sosial Ekonomi Penentu Partisipasi Masyarakat Dalam Pengembangan Daya Tarik Wisata Gunung Kerbau. Agrinimal: Jurnal Ilmu Ternak dan Tanaman. 9(1): 17-26. DOI: https://doi.org/10.30598/ajitt.2021.9.1.17-26
Tulak, A., Khaerunnisa, dan Landius. 2019. Strategi Pengembangan Peternakan Babi di Distrik Hubikiak, Kabupaten Jayawijaya. Jurnal Ilmiah Agribisnis Ekonomi dan Sosial. 3(1): 91-102. DOI : https://doi.org/10.33366/optima.v3i1.1254
Tulong, M.J., A.A. Sajow, G.D. Lenzun, dan S.O.B. Lombagia. 2019. Partisipasi Peternak Sapi Dalam Penyuluhan di Desa Tondegesan Satu, Kecamatan Kawangkoan, Kabupaten Minahasa. Jurnal Zootek. 39(2): 184-193. DOI : https://doi.org/10.35792/zot.39.2.2019.24149
Wea, R. 2015. Karakteristik Peternak dan Manajemen Pemeliharaan Babi Lokal di Kecamatan Alak, Kota Kupang. Jurnal Patner. (2): 178-184. DOI : http://dx.doi.org/10.35726/jp.v15i2.41
Wicaksono, A., Sudarnika, E., dan Basri, C. 2017. Kondisi Biosekuriti Tempat Penjualan Burung Terkait Avian Influenza di Wilayah Jakarta. Jurnal Sain Veteriner. 35(2): 269-276.
Winda, A.N.L.G, T. Inggriati, dan N.K. Nuraini. 2014. Tingkat Penerapan Teknologi Usaha Ternak Babi Ramah Lingkungan di Desa Tua, Kecamatan Marga, Kabupaten Tabanan. Peternakan Tropika. 2(1): 62-69.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Florensia Asniyati Klau
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
The journal is committed to free-open access that does not charge readers or their institutions for access. Readers are entitled to read, download, copy, distribute, print, search, or link to the full texts of articles, as long as not for commercial purposes. The license type is CC BY-NC 4.0.