Edukasi Sekolah Minggu GKSI El-Shadai Pempaning: Makna Persembahan Sejati Berdasarkan Roma 12:1

Authors

  • Febbyolla Agnesia Sekolah Tinggi Teologi Injili Arastamar Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.32938/jpsh.v3i2.8223

Keywords:

sunday school, true offering, romans 12:1

Abstract

Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) dilakukan di GKSI EL-SHADAI Pempaning, Sukamara. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman tentang arti persembahan yang benar berdasarkan Roma 12:1, upaya ini dilakukan untuk mengubah paradigma anak-anak SM GKSI EL-SHADAI mengenai ibadah yang benar melalui persembahan tubuh dan menjadi pribadi yang rajin datang beribadah. Metode yang digunakan pengabdi ialah metode observasi. Hasil yang diperoleh dari kegiatan edukasi ini yaitu anak-anak SM GKSI EL-SHADAI menjadi rajin datang beribadah setiap ada kegiatan ibadah. Berdasarkan hasil tersebut, maka edukasi kepada anak-anak SM GKSI EL-SHADAI merupakan kegiatan yang efektif karena mampu menghasilkan perubahan karakter yang dari sebelumnya malas datang beribadah menjadi rajin datang beribadah.

References

Anak, S., & Tua, P. O. (2021). Mendidik Anak Dalam Memberi Persembahan Terhadap Mentawai Sekolah Tinggi Teologi Excelsius. 1(2), 83–92.

Benyamin, Y. (2020). Kajian Praktis Penerapan Arti Persembahan: Perspektif Perjanjian Baru. Ginosko: Jurnal Praktika, 1(2, Mei), 107–117.

Dwiraharjo, S. (2018). Persembahan yang Hidup Sebagai Buah dari Pembenaran oleh Iman Menurut Roma 12:1-2. PRUDENTIA: Jurnal Teologi Dan Pendidikan Kristiani, Vol 1, N0 1, Juni 2018, 1(1), 1–24. http://e-journal.sttbaptisjkt.ac.id/index.php/prudentia%0APersembahan

Hairuddin, E. K. (2014). Membentuk Karakter Anak Dari Rumah. PT. Gramedia Jakarta.

Hasanah, H. (2017). Teknik-Teknik Observasi (Sebuah Alternatif Metode Pengumpulan Data Kualitatif Ilmu-ilmu Sosial). At-Taqaddum, 8(1), 21. https://doi.org/10.21580/at.v8i1.1163

Kowal, R. R., Goni, M. D., & Salone, W. (2021). Pengaruh Pemahaman Tentang Ibadah yang Sejati Menurut Roma 12:1 Terhadap Pertumbuhan Iman Remaja. In Theos : Jurnal Pendidikan Dan Theologi, 1(1), 23–31. https://doi.org/10.56393/intheos.v1i1.178

Kristanti, E., & Harapan, I. (2023). Stimulasi Minat Membaca Pada Anak Usia Dini Melalui Storytelling. Jurnal Pengabdian Sains Dan Humaniora, 2(1), 24–33. https://doi.org/10.32938/jpsh.2.1.2023.24-33

Linda, L., & Koerniantono, M. E. K. (2023). Peran Katekis Dalam Membangun Hidup Rohani Anak Melalui Kegiatan Minggu Gembira. In Theos : Jurnal Pendidikan Dan Theologi, 3(8), 173–181. https://doi.org/10.56393/intheos.v3i8.1872

Nababan, A. (2020). Pemahaman Guru Pendidikan Agama Kristen tentang Mempersembahkan Tubuh Roma 12:1-3. Jurnal Teologi Cultivation, 4(1), 1–12. https://doi.org/10.46965/jtc.v4i1.213

Pambudi, H. T. (2015). Spiritualitas Kesederhanaan (Simplicity) Sebagai Alternatif Bagi Gaya Hidup Materialis Kaum Muda. Jurnal Youth Ministry, 3(1), 19–31. https://doi.org/10.47901/jym.v3i1.426

Pasaribu, G. (2023). Makna klausa memberi lebih banyak menurut Lukas 21:3. Kaluteros Jurnal Teologi Dan Pendidikan Agama Kristen, 5(2), 99–112. https://doi.org/10.60146/kaluteros.v5i2.65

Patang, A. (2022). Ujian Abraham yang Melampaui Batasan Normal Berdasarkan Kejadian 22:1-19. Jurnal Ilmu Teologi Dan Pendidikan Agama Kristen, 3(2), 74. https://doi.org/10.25278/jitpk.v3i2.686

Pattinama, Y. A. (2020). Peranan Sekolah Minggu Dalam Pertumbuhan Gereja. SCRIPTA: Jurnal Teologi Dan Pelayanan Kontekstual, 8(2), 132–151. https://doi.org/10.47154/scripta.v8i2.68

Raharjo, B. T., & Ngantung, F. V. (2020). Menghayati Kehadiran Riil Kristus, Tubuh dan Darah-Nya, dalam Perayaan Ekaristi. Media (Jurnal Filsafat Dan Teologi), 1(1), 65–83. https://doi.org/10.53396/media.v1i1.7

Sahardjo, H. P. (2021). Sikap Orang Kristen Terhadap Kekayaan. TE DEUM (Jurnal Teologi Dan Pengembangan Pelayanan), 2(1), 253–270. https://doi.org/10.51828/td.v2i1.120

Sidabutar, H., & Manullang, J. (2021). Problem Dan Prospek Metode Penguatan Terhadap Pendidikan Karakter Keluarga Kristen. Jurnal Teologi Amreta (ISSN: 2599-3100), 5(1), 69–94. https://doi.org/10.54345/jta.v5i1.68

Siringo-ringo, E. (2019). Pemahaman Ibadah Sejati Berdasarkan Roma 12:1-2 terhadap Pertumbuhan Kerohanian Remaja GPPS Maranata Diski: Studi Eskesegetis. PROVIDENSI : Jurnal Pendidikan Dan Teologi, 1(1), 27–51. https://doi.org/10.51902/providensi.v1i1.51

Takaliuang, J. J. (2012). Ibadah Sebagai Gaya Hidup Menurut Roma 12:1 Dan Implikasinya Bagi Ibadah Masa Kini. Missio Ecclesiae, 2(1), 61–84. https://doi.org/10.52157/me.v2i1.26

Tubagus, S., Tinggi, S., Injili, T., & Siau, S. (2022). Kajian Teologis Tentang Persembahan dalam Alkitab. APOLONIUS : Jurnal Teologi Dan Pendidikan Kristen, 3(2), 8–29. http://jurnal.stakam.ac.id/index.php/apolonius/article/view/104

Umboh, S. H., & Christi, A. (2022). Relasi Ibadah Sejati Berdasarkan Roma 12:1 terhadap Pertumbuhan Rohani Orang Kristen di Era Globalisasi. Jurnal Teologi Berita Hidup, 4(2), 339–357. https://doi.org/10.38189/jtbh.v4i2.145

Utomo, B. S. (2021). Ibadah yang Benar menurut Amos 5:4-6 dan Relevansinya bagi Tugas dan Panggilan Gereja di Masa Kini. MAGNUM OPUS: Jurnal Teologi Dan Kepemimpinan Kristen, 2(1), 36–46. https://doi.org/10.52220/magnum.v2i1.73

Downloads

Published

2024-10-31

How to Cite

Agnesia, F. (2024). Edukasi Sekolah Minggu GKSI El-Shadai Pempaning: Makna Persembahan Sejati Berdasarkan Roma 12:1. Jurnal Pengabdian Sains Dan Humaniora, 3(2), 89–102. https://doi.org/10.32938/jpsh.v3i2.8223